KedaiPena.Com – Burung Allo atau dalam nama Indonesia disebut Rangkong Sulawesi, merupakan salah satu burung endemik Sulawesi. Dari hasil survei burung yang dilakukan TNC pada tahun 2005 lalu, burung ini termasuk salah satu dari enam spesies kunci yang penting bagi indikator kelestarian Taman Nasional Lore Lindu. Saat ini diperkirakan masih terdapat ribuan ekor burung rangkong yang menghuni dan menjadi Maskot Taman Nasional Lore Lindu. Foto: Dok Taman Nasional Lore Lindu
[slideshow]